Gajian Dari Google Adsense
![]() |
| Source Google Adesnse |
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Hallo Sahabat
Kali ini saya akan menberikan info tentang Gajian Dari Google Adsense. Setiap tanggal berapa sih gajian dari google adsene?
Sebelum lanjut kepembahasan saya akan mengasih tau apa sih Adsense Itu?
Adsense itu adalah sebuah platform pengiklan resmi dari Google, Adsense biasa digunakan para Belogger dan Youtuber untuk mendapatkan penghasilan dari google
Sebelum kailian bisa melakukan pencairan dari doogle, Sahabat harus melakukan Verifikasi PIN dari google adsense yang di kirim dari Google Asia Paccific yang berada di Singapura.
Lama pengiriman biasanya sekitar satu bulan jika tidak mengalami kendala
Caria mendapatkan PIN dari google adsense kalian harus mendapatkan penghasilan 10% dari ambang pembayaran kurang lebih sekitar 10 Dollar
Baca Juga: Mengatasi Handphone Baterai Tanam Ngehang
Gajian dari Google Adsense itu sistemnya bulanan, perkiraan penghasilan anda akan dikumpulkan selama satu bulan, lalu pada awal bulan selanjutnya,penghasilan anda akan di selesaikan dan titamoilkan ke saldo anda di halaman Transaksi.
Jika saldo anda melebihi minimum pembayaran anda tidak akan memiliki penangguhan pembayaran
Tanggal Berapa Google Adsense Mengirimkan Pembayaran?
Anda menerima pembayaran dari Google adsense antara tanggal 21-26 pada bulan tersebut, pembayaran yang sebenarnya akan bergantung pada zona waktu anda, apakah tanggal 21 itu bertepatan dengan akhir pekan atau hari libur dan metode pembayaran yang anda pilih.
Misalkan perkiraan penghasilan anda belum pada tanggal 21 September belum mencapai ambang pembayaran maka saldo anda akan di kirim pada bulan berikutnya atau bulan Oktober pada tanggal 21
Tidak dipungkiri bagi sseorang Blogger atau Youtuber gajian dari Adsense sangatlah membahagiakan walau pun nominalnya tidak seberapa, itu cukup untuk membayar jerih payah kita sebagai para Blogger dan Youtuber
Metode pembayaran Google Adsense anda bisa melalui Bank lokal atau Melalui Western Union
Jika anda menggunakan bang lokal anda bisa langsung kaitkan No Rekening bank anda di Google Adense
Jika melalui Western Union anda harus pergi ke kantor pos untuk menggambil uang anda dari Adsense, Yang harus anda siapkan adalah fotocopy KTP dan KK (Kartu Keluarg) dan jangan lupa juga pesan pemberitahuan dari Adsense ke pada anda
Sekian Informasi dari Saya semoga bermanfaat bagi Sahabat
Jika ada salah salah kata mohon dimaafkan
Jika ada keritik atau saran silahkan tulis di kolom komentar
Wa'alaikumssalam Warahmatullahi Wabarakauh

0 Response to "Gajian Dari Google Adsense"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.